mui sumbar
Sabtu, 20 Februari 2021

Mantan Wasekjen MUI Nadjamuddin Meninggal Dunia, Buya Gusrizal: Selamat Jalan Sahabat Seperjuangan



Mantan Wasekjen MUI pusat Nadjamudin

MUISUMBAR.OR.ID, PADANG -- Ketum MUI Sumbar Buya Gusrizal Gazahar Dt. Palimo Basa menyampaikan duka cita mendalam atas meninggalnya Wasekjen MUI Nadjamudin Ramli.

"Innalillahi wainnaillaihi rajiun. Perkenankan saya atas nama seluruh keluarga besar MUI Sumbar menyampaikan duka yang mendalam, menyampaikan belasungkawa yang mendalam atas berpulangnya ke Rahmatullah Mantan Wasekjen MUI malam ini pukul 20.35Wib malam di RS Adven Bandung," kata Ketum MUI Sumbar, Buya Gusrizal Dt. Palimo Basa, Sabtu, (20/2/2021).

"MUI kehilangan tokoh dan sosok kebanggaan kita semua warga persyarikatan, yang juga kebanggaan nasional," tutur Buya.

"Semoga Allah ampuni segala dosa-dosa beliau, Dan mendapatkan tempat yang mulia di sisi Allah SWT. Aamiin," tutup Buya GG. (RI)

Editor/Sumber: Rahmat Ilahi (Kang Rie)

Share :

facebook twitter google+ whatsapp


Lainnya :

  • MUI, Seluruh Ormas dan Lembaga Adat di Sumbar Minus NU Blak-blakan Tolak SKB 3 Menteri
  • Mutiara Hikmah Buya Gusrizal: Istilah Rahmatan Lil Alamin Melekat pada Diri Rasulullah
  • Buya Gusrizal Gazahar Terpilih Resmi Jadi Ketua Umum MUI Sumbar 2020-2025
  • Nasehat Buya Gusrizal Gazahar: Kalau Tak Sesat Jalan, Tak Usah Kembali ke Pangkal Jalan
  • Buya Gusrizal: Saya Tahu Kesesatan Tuan-tuan Dalam Melihat Pakaian Umat Islam
  • Buya Gusrizal: Pendidikan Nasional Itu Bertujuan Bentuk Manusia Beriman dan Bertaqwa, SKB 3 Menteri?
  • Antara Antah dan Beras
  • Inilah Surat Terbuka Untuk NADIEM MAKARIM MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN RI
  • Selagi Tikar Masih Terkembang, Sampaikanlah Buah Fikir dan Timbangan Rasa
  • Buya Gusrizal: Bila Ingin Damai, Jangan Lampaui Batas
  • MUI SUMATERA BARAT
    Situs Informasi dan Komunikasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Sumatera Barat
    Komplek Masjid Agung Nurul Iman, Jalan Imam Bonjol, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), Telepon/Fax: (0751) 811599, (0751) 8956213. Email: muisumbar95@gmail.com, lppom.muisumbar@gmail.com
    Desktop Version